Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2019

Simple Past Tense!! (Pengertian, Rumus, Contoh)

A. Pengertian Past Tense DEFINISI DARI SIMPLE PAST TENSE Simple past tense , terkadang disebut  preterite , digunakan untuk membicarakan  kejadian yang sudah selesai  di waktu  sebelum sekarang .  Simple past  adalah bentuk dasar dari  past tense  dalam bahasa Inggris. Kejadian dapat terjadi belum lama di masa lalu atau sudah lama di masa lalu, dan durasi kejadiannya tidak penting. Past tense adalah kalimat tenses yang digunakan untuk menyatakan kejadian yang terjadi di masa lampau dan telah berakhir di masa lampau. Berbeda dengan past continous tense, yakni menyatakan kejadian yang terjadi di masa lampau, namun masih terjadi di masa sekarang. B.    Rumus Past Tense Untuk membentuk kalimat simple past tense, rumusnya adalah sebagai berikut S + Verb 2 + O Dalam kalimat simple past tense, kata kerja / verb yang digunakan merupakan bentuk kata kerja  kedua. Terdapat 2 jenis kata kerja / Verakni Regular Verb dan Irregular Verb. Untuk regular verb, tambahkan  -ed  /  -d